UNIVERSITAS BENGKULU

Cegah Covid-19, Ini Langkah Strategis Global Action Dilakukan UNIB

MEMPERHATIKAN perkembangan terakhir tentang wadah virus Corona (Covid-19), pimpinan UNIB menggelar rapat pimpinan dan memutuskan untuk mengambil serta melakukan 12 kebijakan sebagai langkah strategis global action yang dituangkan dalam Surat Edaran Rektor UNIB Nomor 47722/UN30/HK/2020 Tanggal 16 Maret 2020. Dalam Surat Edaran yang ditandatangani Rektor UNIB Prof. Dr. Ridwan Nurazi, SE, M.Sc tersebut, dijelaskan 12 […]

Dua Pakar UNIB Ikuti Workshop di Thailand Tentang Resiko Bencana

DUA akademisi sekaligus Pakar Kebencanaan dari UNIB, Lindung Zalbuin Mase, Ph.D (Program Studi Teknik Sipil) dan Dr. Muhammad Farid (Program Studi Geofisika, FMIPA), serta Selupati (Kepala BPPD Kota Bengkulu) diundang mengikuti workshop berskala internasional terkait pengurangan resiko bencana, di Hotel Sukhosol, Bangkok – Thailand, tanggal 24 – 28 Februari 2020. Kegiatan ini bertajuk Regional Training […]

BPPK Kemenlu dan UNIB Gelar Distas Strategi Pengembangan Ekspor Komoditas Bengkulu

BADAN Pengkajian dan Pengembangan Kementerian Luar Negeri (BPPK Kemenlu) yang diwakili Kepala Pusat P2K Asia Pasifik dan Afrika, Dyah Lestari Asmarani beserta sejumlah staf Kemenlu, berkunjung ke UNIB dan menggelar diskusi terbatas tentang strategi pengembangan ekspor komoditas unggulan Bengkulu, di ruang rapat pimpinan UNIB, Selasa (25/2/2020). Diskusi terbatas (Distas) ini dimaksudkan sebagai forum diskusi dan […]

Dua Mahasiswa Universiti Utara Malaysia Belajar Bersama ke FISIP UNIB

KERJASAMA UNIB dengan Universiti Utara Malaysia (UUM) yang disepakati dalam Memorandum of Understanding (MoU) beberapa bulan lalu, kini mulai diimplementasikan. Pusat Pengkajian Teknologi Multimedia dan Komunikasi UUM mengirimkan dua mahasiswanya untuk belajar bersama ke Jurusan Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) UNIB hingga tanggal 23 Februari 2020. Kedua mahasiswa UUM tersebut adalah Zahin […]

Perkumpulan Tenaga Ahli Lingkungan Gelar Musda dan Seminar di UNIB

PERKUMPULAN Forum Tenaga Ahli Lingkungan (P-TALI) Provinsi Bengkulu, menggelar Musyawarah Daerah (Musda) dan seminar, di ruang rapat tiga gedung rektorat UNIB, Selasa (11/2/2020). Kegiatan ini dihadiri Rektor UNIB Prof. Dr. Ridwan Nurazi, SE, M.Sc, Gubernur Bengkulu yang diwakili Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Ir. Sorjum Ahyan, Ketua LPJK Bengkulu, dan sejumlah pengurus P-TALI […]

120 CPNS UNIB dan AKN RL Ikuti Latsar Pola Fasilitasi

DENGAN adanya kerjasama antara Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Pusdiklat) Pegawai Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) dengan UNIB dan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Bengkulu, maka Pelatihan Dasar (Latsar) bagi 120 CPNS Dosen UNIB dan AKN Rejang Lebong dilaksanakan Pola Fasilitasi di BPSDM Provinsi Bengkulu, kawasan Padang Kemiling, Kota Bengkulu. Kegiatan yang wajib diikuti […]

MCUT Taiwan dan UNIB, Kuliah Umum dan Seleksi Peserta Program Fasttrack 3+2

KERJASAMA Internasional antara Ming Chi University of Technology (MCUT) Taiwan dengan Universitas Bengkulu (UNIB) mulai direalisasikan dengan kegiatan kuliah umum dan seleksi calon peserta program Fasttrack 3+2. Kegiatan ini berlangsung di ruang rapat utama dan ruang rapat tiga gedung rektorat UNIB, Selasa (28/1/2020). Ketua UPT Kerjasama dan Layanan Internasinoal (KSLI) atau International Office UNIB, Yansen, […]

UNIB dan University of Oxford Kolaborasi Penelitian Bahasa Enggano

BERBAGAI MoU (Memorandum of Understanding) Universitas Bengkulu (UNIB) dengan sejumlah universitas di luar negeri terus menunjukkan keberlanjutan yang signifikan. Teranyar, MoU UNIB dengan University of Oxford UK, ditindaklanjuti dengan kegiatan kolaborasi riset tentang Bahasa Daerah Bengkulu, khususnya Bahasa Enggano. Mengawali kerjasama penelitian ini, Prof. Mary Darymple dari University of Oxford UK telah bertemu dan melakukan […]

Pemerintah Provinsi Tandatangan Hibah Lahan Penjaskes Seluas 5 Hektar

SETELAH kurun waktu sektiar 30 tahun akhirnya lahan seluas 5 hektar di Jalan Raden Patah, Pagar Dewa Kota Bengkulu, resmi menjadi hak milik UNIB. Peralihan hak guna pakai lahan Pemerintah Provinsi Bengkulu ini melalui mekanisme hibah yang ditandatangani kedua belah pihak yang dilakukan di ruang rapat tiga gedung rektorat UNIB, Selasa (7/1/2020). Penandatanganan berita acara […]

Latsar CPNS UNIB dan AKN Akan Dilaksanakan di BPSDM Provinsi

PELAKSANAAN Latihan Dasar (Latsar) bagi 110 Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) UNIB dan CPNS Akademi Komunitas Negeri (AKN) Rejang Lebong rencananya akan dilaksanakan oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Bengkulu di Pusat Diklat Provinsi Bengkulu. Hal itu terungkap dalam rapat pembahasan rencana MoU (Memorandum of Understanding) dan pembahasan Perjanjian Kerjasama (PKS) yang berlangsung […]

Skip to content