Kerja Sama

UNIB dan UNMUS Merauke Tandatangan MoU

UNIB dan UNMUS Merauke Tandatangan MoU

REKTOR Universitas Bengkulu, Dr. Ridwan Nurazi, M.Sc menerima kunjungan Rektor Universitas Musamus (UNMUS) – Merauke, Dr. Philipus Betaubun, ST, MT, Rabu (22/3/2017). Keduanya melakukan penandatanganan nota kesepakatan atau Memorandum of Understanding (MoU) sebagai landasan formal kerjasama bidang pengembangan akademik dan Tri Dharma perguruan tinggi. Pertemuan dan acara penandatanganan MoU berlangsung […]

Read More

LPPM UNIB Berangkatkan 64 Mahasiswa KKN ke Sukaraja

LPPM UNIB Berangkatkan 64 Mahasiswa KKN ke Sukaraja

LEMBAGA Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Bengkulu memberangkatkan 64 mahasiswa yang akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ke Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Seluma. Program KKN kali ini merupakan periode ke-81 dan acara pelepasan berlangsung di aula gedung LPPM, Rabu (1/3/2017). Pelepasan mahasiswa KKN secara simbolis dilakukan Wakil Rektor I […]

Read More

PERADI dan FH UNIB Gelar Ujian Advokat Nasional

PERADI dan FH UNIB Gelar Ujian Advokat Nasional

KERJASAMA Fakultas Hukum Universitas Bengkulu dengan Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI) kian intens dilakukan. Selain menyelenggarakan program pendidikan profesi advokat yang sudah menjadi agenda tahunan, UNIB juga dipercaya sebagai tuan rumah Ujian Advokat Nasional yang diselenggarakan serentak di 33 kota se Indonesia, Sabtu (11/2/2017). UPA Nasional 2017 di UNIB diikuti 59 […]

Read More

Seminar Pengembangan Karakter Bagi Mahasiswa Bidik Misi

Seminar Pengembangan Karakter Bagi Mahasiswa Bidik Misi

MENGAWALI masa perkuliahan tahun 2017, Bagian Kemahasiswaan Biro PPK (Perencanaan, Pendidikan dan Kemahasiswaan) dan UPT Pengembangan Kompetensi Mahasiswa (PKM) Universitas Bengkulu menggelar seminar pengembangan karakter bagi ratusan mahasiswa penerima beasiswa Bidik Misi. Kegiatan ini dihelat di Hotel Nala Pantai Panjang Kota Bengkulu, Rabu (18/1/2017). Kegiatan bernuansa akademis dengan tema “Membangun […]

Read More

Rektor Tinjau Aset Poltekkes yang Diserahkan ke UNIB

Rektor Tinjau Aset Poltekkes yang Diserahkan ke UNIB

REKTOR UNIB Dr. Ridwan Nurazi, M.Sc didampingi Wakil Rektor Bidang Akademik Prof. Dwinardi Apriyanto, Wakil Rektor Bidang Perencanaan dan Kerjasama Prof. Ir. Widodo, Ketua SPI (Satuan Pengawas Internal) Prof. Yuwana, Kepala Biro Umum dan Sumber Daya Ir. Ahmad Nezar, Kepala Biro Perencanaan, Pendidikan dan Kemahasiswaan Dra. Proklampiati, serta unsur pimpinan […]

Read More

UNIB Dukung Program Kementerian PPPA

UNIB Dukung Program Kementerian PPPA

PROGRAM pembedayaan perempuan dan perlindungan anak harus mendapat perhatian serius dan dilaksanakan secara berkelanjutan. Universitas Bengkulu siap berpartisipasi dan bersinergi dengan pihak-pihak terkait untuk mensukseskan program ini. Demikian diungkapkan Rektor UNIB Dr. Ridwan Nurazi, M.Sc dalam diskusi bersama Deputi V Bidang Partisipasi Masyarakat Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA), […]

Read More

PENDAFTARAN MAHASISWA BARU PROGRAM STUDI MAGISTER KENOTARIATAN

PENDAFTARAN MAHASISWA BARU PROGRAM STUDI MAGISTER KENOTARIATAN

Program Studi Magister (S2) Kenotariatan Fakultas Hukum Universitas Bengkulu segera menerima mahasiswa angkatan perdana. Pendaftaran dibuka tanggal 09 s.d 20 Januari 2017 di Sekretariat Prodi Kenotariatan, Gedung Laboratorium Fakultas Hukum. Formulir Pendaftaran Mahasiswa Baru dapat diunggah pada file berikut ini : klik Formulir Magister Kenotariatan Untuk mengetahui tentang Prodi Magister […]

Read More

UPT KSLI Gelar Kuliah Terbuka dan Diskusi Peningkatan Atmosfir Akademik

UPT KSLI Gelar Kuliah Terbuka dan Diskusi Peningkatan Atmosfir Akademik

UNIT Pelaksana Teknis Kerjasama dan Layanan Internasional (UPT KSLI) Universitas Bengkulu, Rabu siang (4/1/2017), menggelar kuliah terbuka dan diskusi tentang peningkatan atmosfir akademik. Pembicara yang dihadirkan cukup mumpuni, yaitu Zifirdaus Adnan, Ph.D yang merupakan Dosen Senior dari University of New England, Armidale, Australia. Zifirdaus Adnan merupakan putra Indonesia dari Padang, […]

Read More

UNIB Rintis Kerjasama dengan University of Canberra Australia

UNIB Rintis Kerjasama dengan University of Canberra Australia

BERBAGAI upaya terus dilakukan UNIB untuk meningkatkan atmosfir akademik dan pergaulan internasional dalam rangka mendorong terwujudnya visi menjadi universitas kelas dunia pada 2025. Salah satunya, merintis kerjasama dengan University of Canberra (UC), Australia. Penjajakan kerjasama internasional ini diawali dengan forum diskusi yang diselenggarakan Unit Pelaksana Teknis Kegiatan Kerjasama dan Layanan […]

Read More

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PENILAIAN ANGKA KREDIT JABATAN FUNGSIONAL DOSEN

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PENILAIAN ANGKA KREDIT JABATAN FUNGSIONAL DOSEN

Disampaikan Dengan Hormat, PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN PENILAIAN ANGKA KREDIT JABATAN FUNGSIONAL DOSEN dan Peraturan tentang PENILAIAN ANGKA KREDIT (PAK) Dosen, agar kiranya dapat dipublikasikan sehingga bisa dipedomani bagi dosen yang akan naik pangkat/jabatan fungsional dan atau tim PAK yang akan melakukan penilaian terhadap kenaikan Pangkat/Jabatan Fungsional Dosen. Untuk melihat pedoman/petunjuk […]

Read More