Kerja Sama

LPSPL Serang Kementerian KP Jalin Kerjasama dengan LPPM UNIB

LPSPL Serang Kementerian KP Jalin Kerjasama dengan LPPM UNIB

LOKA Pengelola Sumberdaya Pesisir dan Laut (LPSPL) Serang Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut (Dirjen PRL) Kementerian Kelauatan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia resmi menjalin kerjasama dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Bengkulu, Rabu (6/4/2022). Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) dilakukan di ruang rapat utama gedung rektorat UNIB […]

Read More

Vaksinasi Kerja Sama Satgas Covid-19 Unib dan Polda Bengkulu

Vaksinasi Kerja Sama Satgas Covid-19 Unib dan Polda Bengkulu

AYO VAKSIN!Dalam rangka Dies Natalis ke-40, Satgas Covid-19 Unib kembali bekerja sama dengan Polda Bengkulu menyelenggarakan Vaksinasi Covid-19 untuk seluruh Mahasiswa, Dosen dan Tenaga Kependidikan Universitas Bengkulu Vaksin Booster Pfizer, Astra Zeneca, Moderna Vaksin Covovax, Dosis 1 dan 2 Hari/Tanggal: Kamis, 31 Maret 2022Pukul: 08.00 WIB s.d selesaiLokasi: GSG Unib […]

Read More

Membantu Masyarakat Bengkulu Bisa Tersenyum

Membantu Masyarakat Bengkulu Bisa Tersenyum

Bakti Sosial Operasi Bibir Sumbing Kerjasama UNIB, Polda dan Smile Train DALAM rangkaian kegiatan dies natalis ke-40 Universitas Bengkulu (1982-2022), atas kerjasama UNIB, Polda Bengkulu dan Yayasan Smile Train Indonesia, Jumat (25/3/2022), telah dilaksanakan bakti sosial operasi bibir sumbing dan langit-langit yang membuat puluhan masyarakat Bengkulu bisa tersenyum. Kegiatan Bakti […]

Read More

UNIB dan BSI Bengkulu Tandatangan MoU

UNIB dan BSI Bengkulu Tandatangan MoU

REKTOR UNIB Dr. Retno Agustina Ekaputri, S.E, M.Sc dan Area Manajer PT. Bank Syariah Indonesia TBK (BSI) Bengkulu, Hijazi, melakukan penandatanganan nota kesepahaman kerjasama atau Memorandum of Understanding (MoU), di ruang rapat tiga gedung rektorat UNIB, Kamis (17/3/2022). Acara ini dihadiri Wakil Rektor I UNIB Bidang Akademik, Prof. Dr. Mochamad […]

Read More

Pembangunan Rumah Sakit UNIB Dimulai, Target Selesai 2023

Pembangunan Rumah Sakit UNIB Dimulai, Target Selesai 2023

REKTOR UNIB Dr. Retno Agustina Ekaputri, S.E., M.Sc. bersama Gubernur Bengkulu Dr. Rohidin Mersyah, MMA, CEO Saudi Fund and Development (SFD) Mr. Sultan A. Al-Marshad, dan Direktur Kerjasama Pendanaan Multilateral Kementerian PPN/Bappenas Dr. Rd. Siliwanti, melakukan peluncuran pembangunan fisik gedung Rumah Sakit Pendidikan UNIB di Kampus IV Unib, di kawasan […]

Read More

Perpustakaan MPR RI dan FH UNIB Tandatangan PKS dan Gelar Seminas

Perpustakaan MPR RI dan FH UNIB Tandatangan PKS dan Gelar Seminas

SINERGI dan kolaborasi antar instansi level nasional kembali dilakukan Universitas Bengkulu. Kali ini, Fakultas Hukum UNIB melakukan penandatanganan Perjanjian Kerjasama (PKS) dengan Perpustakaan Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR-RI), guna memajukan literasi serta melaksanakan kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi lainnya. Acara penandatanganan PKS antara Perpustakaan MPR-RI dengan FH UNIB berlangsung […]

Read More

UPT Bahasa Hadirkan Program English Talks

UPT Bahasa Hadirkan Program English Talks

UNIT Pelaksana Teknis (UPT) Bahasa Universitas Bengkulu terus mengembangkan kreativitas dan inovasi untuk mendukung terwujudnya visi UNIB menjadi universitas berkelas dunia pada tahun 2025. Program terbaru yang diselenggarakan yaitu English Talks. Talk show yang dipandu langsung oleh Kepala UPT Bahasa UNIB, Dr.  Wisma Yunita, M.Pd sebagai moderator, menghadirkan para pemimpin […]

Read More